Berikut, Nama-nama Hasil Seleksi Administrasi Calon Anggota Panwaslu Kelurahan/Desa Kecamatan Bangkala

    Berikut, Nama-nama Hasil Seleksi Administrasi Calon Anggota Panwaslu Kelurahan/Desa Kecamatan Bangkala
    Pengumuman hasil seleksi administrasi calon anggota Panwslu Desa/Kelurahan di Kecamatan Bangkala, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan/Syamsir.

    JENEPONTO - Selama sepekan proses recruitment pendaftaran Panitia Pengawas Pemilu (Panwslu) tingkat Desa dan Kelurahan di Kecamatan Bangkala, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan. 

    Ketua Panitia Pengawas Pemilihan (Panwslu) Kecamatan Bangkala, Muh. Syahrir, S.A.P, seusai menggelar rapat pleno pada Jumat 27/01 kemarin, mengumumkankan nama-nama peserta calon anggota Panwslu Desa dan Kelurahan yang lolos seleksi secara administrasi, Sabtu (28/01/2023). Berikut adalah;

    Selanjutnya adalah;

    Lanjut Syahrir, bahwa nama-nama yang telah dinyatakan lulus seleksi administrasi selanjutnya mengikuti tes wawancara pada, 31 Januari s/d 02 Februari 2023 sekira pukul 08.00 Wita, bertempat di Sekertariat Kecamatan Bangkala. 

    "Kami dari Panitia terbuka kepada masyarakat bagi yang ingin memberikan tanggapan dan masukan terhadap para calon anggota Panwslu Desa/Kelurahan, " terang Syahrir.

    Penulis: Syamsir. 

    jeneponto sulsel
    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    AMK Nyatakan Sikap Berpasangan AFR pada...

    Artikel Berikutnya

    Terkendala Sumur Bor, Wabup Jeneponto Kawal...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS
    Raih ISO 9001:2015, SSDM Polri Terus Tingkatkan Kualitas Rekrutmen Anggota
    Kepala Desa Tuju Sebut Program TMMD Kodim 1425 Jeneponto Memberi Manfaat Besar Bagi Masyarakat di Wilayahnya
    Tak Ingin Bikin Susah Orang Tua, Wanita Berparas Cantik Asal Jeneponto Ini Pilih Jadi Sales Marketing
    Tak Terbendung, Pendukung Nomor 2 Tumpah Ruah di Kecamatan Kelara saat Gelar Kampanye Dialogis
    Kampanye Dialogis, Nomor 2 Disambut Antusias Ribuan Warga Desa Bulusuka, Paslon Bupati Paris - Islam Sampaikan Ini
    Jaringan Tim Paslon Nomor 2 Paris-Islam Makin Menguat, Dukungan Suara untuk PASMI Mendominasi di Tiap Desa dan Kelurahan
    Peduli, DPC Gribjaya Jeneponto Salurkan Paket Bantuan kepada Korban Kebakaran di Desa Bontojai
    Per-September, Lembaga Survei PT. IPI Merilis Elektabilitas ke 4 Paslon Pilkada Jeneponto, Paris - Islam Masih Teratas
    Tak Terbendung, Pendukung Nomor 2 Tumpah Ruah di Kecamatan Kelara saat Gelar Kampanye Dialogis
    Kepala Desa Tuju Sebut Program TMMD Kodim 1425 Jeneponto Memberi Manfaat Besar Bagi Masyarakat di Wilayahnya
    Tak Ingin Bikin Susah Orang Tua, Wanita Berparas Cantik Asal Jeneponto Ini Pilih Jadi Sales Marketing
    Sambut Momentum Hari Jadi ke-161, Pemkab Jeneponto Gelar Jalan Sehat dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis
    Wakil Ketua DPP NasDem, Rusdi Masse Prioritaskan Usung Kader di Pilkada 2024
    Usai Kejari Tetapkan Satu Orang Tersangka Korupsi Pupuk Bersubsidi, Komisi II DPRD Jeneponto Minta Periksa Juga Antek-Anteknya
    Komisi 4 DPRD Jeneponto Pastikan 99 Persen Pemilu 2024 Tertutup
    Tak Menunggu Lama, Resmob Polres Jeneponto Ringkus 3 Pelaku Pencurian Kuda di Barangdasi

    Ikuti Kami